harian,

H+2 Lebaran, Meskipun Masih Sore, Monas Tetap Ramai Dikunjungi

Apr 07, 2025 · 1 min read
H+2 Lebaran, Meskipun Masih Sore, Monas Tetap Ramai Dikunjungi
Share this

Kawasan Monumen Nasional (Monas) dipenuhi pengunjung pada hari Rabu, 2 April 2025, menjelang sore. Ini adalah hari ketiga Lebaran.